Saat ini harga emas mendekati angka $1.700/oz, begitu pula harga Dinar pernah mencapai angka Rp 2,4 juta. Bank Sentral berjanji untuk membanjiri dunia dengan fiat currency atau mata uang kertas, maka sekeping sejarah mengenai emas tentu berguna. Baik dari segi faktor terbatasnya jumlah emas dunia dan juga sifat lunak dari emas secara fisik (sehingga mudah diubah dalam berbagai bentuk) hingga sifat alaminya sebagai penyimpan dan lindung nilai .Visual Capitalist's infographic
memberi gambaran pada kita bagaimana emas dari zaman Mesir kuno hingga Cina dan melalui Gold Rush di AS hingga cadangan emas dunia sebenarnya yang masih menjadi misteri.
No comments:
Post a Comment